Webuzo: Konfigurasi Nginx sebagai reverse proxy apache part2

nginx proxy

Webuzo: Konfigurasi Nginx sebagai reverse proxy apache part2

Last updated on

Setelah beberapa waktu yang lalu kami telah merilis panduan melakukan konfigurasi nginx sebagai rerverse proxy di Webuzo secara manual, kali ini kami akan memberikan panduan termudah dengan menggunakan fitur terbaru dari Nginx.

Untuk melakukannya, silahkan Anda login di panel webuzo Anda dan ikuti panduan berikut:

Ubah Nginx sebagai default web server – Untuk melakukannya, silahkan pilih menu Advance Settings >> System Utilities >> Nginx

nginx

Selanjutnya, pilih menu Configuration >> Nginx Settings dan isikan kolom  Port for running Apache Service dengan 81 dan beri centang Allow .htaccess. Setelah itu, klik enable.

nginx1
Selesai, simple bukan? semoga bermanfaat.


6 Comments


Warning: Trying to access array offset on value of type null in /home/idsysadmin/htdocs/www.idsysadmin.com/wp-content/themes/idsysadmin/core/comment-function.php on line 10

Nick

June 14, 2014 at 2:26 pm

Numpang lewat. Sya ingin bertanya sekaligus bertukar pengalaman.
Meskipun kelihatan sederhana namun saat mengisikan port 81 di kolom tersebut, semua halaman web saya berubah menjadi “Internal Error”.
Saya cek di etc/conf.d apache dan semua port telah berfungsi dengan baik. Setelah melihat di COMMON dan webuzovh.conf di NGINX, semuanya juga terlihat bagus.

Sepertinya permasalahannya terletak di APACHE. Bahkan saat saya men-switch NGINX ke APACHE, APACHE sepertinya tidak berfungsi dengan baik. Solusi dari FORUm SOFTACULOUS (Staff Webuzo) sepertinya juga tidak terlalu membantu. Hmm, sepertinya ada yang tak beres dengan APACHE saya. CHMOD dan cek seluruh port juga tak ada yang konflik. Agak memusingkan. 🙂

Apakah anda pernah mengalami hal serupa? Webuzo saya berfungsi baik jika menggunakan NGINX dan selalu failed kalau switch ke APACHE. Mungkin permasalahannya ada pada CSF/LFD atau system security lainnya (hanya perkiraan saja).

Nick
Disclaimer: nama dan email yang saya gunakan bukanlah nama asli saya.


    Warning: Trying to access array offset on value of type null in /home/idsysadmin/htdocs/www.idsysadmin.com/wp-content/themes/idsysadmin/core/comment-function.php on line 10

    SysAdmin

    June 16, 2014 at 8:46 am

    Saran dari saya:

    Cobalah reinstal apache dan nginx di menu Apps webuzo dan setelah itu, cobalah untuk mengkonfigurasikan kembali nginx proxy pada Nginx Setting.


      Warning: Trying to access array offset on value of type null in /home/idsysadmin/htdocs/www.idsysadmin.com/wp-content/themes/idsysadmin/core/comment-function.php on line 10

      Nick

      June 27, 2014 at 2:59 am

      Saya sudah menginstall ulang dari awal (Cent OS 64 Bit minimal) mulai dari OS hinga Webuzo-nya. Apache dan Nginx juga sudah saya install dan sekali lagi saya coba ternyata sukses.

      // Kisah sebelumnya
      Sepertinya optimisasi yang saya lakukan pada Apache berpengaruh besar pada konfigurasi webserver tersebut dan membuatnya tidak bisa berjalan mulus dengan Nginx (sebagai Proxy server). Setelah reinstal dan menggunakan konfigurasi default, semua bekerja dengan baik.
      // End of story

      Namun sepertinya masih terjadi error saat menggunakan pretty permalink wordpress. (Saya menggunakan pretty permalink “/postname.html” di WP)
      Setiap kali request Tag, Category, Page amupun search selalu sukses. (Untuk kategori saya menggunakan ‘Strip Category base’)
      Namun setiap kali request single post selalu kembali ke IP server saya.
      Ex: iniwebsaya dot com/article.html selalu loping redirect ke http://xxx.xxx.xxx.xxx/article.html dimana “xxx.xxx.xxx.xxx” adalah IP server saya yang tercantum dalam IP block apache/Nginx configuration.

      Kalau pretty permalink dimatikan, semua bekerja dengan baik. Kemungkinan besar perlu tuning pada Nginx atau Apache untuk bisa bekerja dengan pretty permalink. Saya lebih cenderung berpikir jika NginX sepertinya butuh fix agar pretty permalink bekerja dengan baik.

      Jika saya gunakan salah satu webserver tersebut, semuanay bekerja dengan amat baik (tak ada maslah dengan pretty permalink-nya).

      Yah, hanya itu pengalaman yang bisa saya bagikan. 🙂
      Mohon maaf jika menulis terlalu banyak. 🙂


Warning: Trying to access array offset on value of type null in /home/idsysadmin/htdocs/www.idsysadmin.com/wp-content/themes/idsysadmin/core/comment-function.php on line 10

orizel

November 20, 2016 at 8:44 pm

Settingan sprt itu cocok gak untuk blog yg pakai SSL ???


    Warning: Trying to access array offset on value of type null in /home/idsysadmin/htdocs/www.idsysadmin.com/wp-content/themes/idsysadmin/core/comment-function.php on line 10

    Wayan

    November 22, 2016 at 6:11 am

    Apakah Anda menggunakan webuzo? jika benar, sangat disarankan untuk menggunakan Apache atau nginx saja karena ke stabilannya. SSL di webuzo bisa langsung di install dari menu SSL.


      Warning: Trying to access array offset on value of type null in /home/idsysadmin/htdocs/www.idsysadmin.com/wp-content/themes/idsysadmin/core/comment-function.php on line 10

      Orizel

      November 23, 2016 at 1:13 pm

      sudah beres! cuma kalau ikut cara diatas gak bisa, salah satu postingan saya berubah jadi alamat IP contoh: xxx.xxx.xxx./post/

      gimana mau jalankan htaccesnya ???
      untuk saat ini saya gak pakai apache tapi nginx sebagai web servernya tapi htacces gak jalan!!! gimana solusinya ???

Leave a Reply

× Ada yang ditanyakan?